Bahan:
- 250 gr udang kecil, kupas, sisakan ekornya
- 750 ml air
- 1 sdm cabai merah giling
- 1 sdm bawang merah giling
- 1 sdm bawang putih giling
- 5 helai kacang panjang, potong 3 cm
- 150 gr jamur merang, belah dua
- 1 sdm asam Jawa, larutkan dengan sedikit air, saring
- 5 buah cabai hijau keriting, potong dua
- ½ sdt merica bubuk
- 1 sdt garam
- Cara Membuat:Didihkan air, masukkan cabai merah, bawang merah dan bawang putih.Setelah mendidih, masukkan kacang panjang dan jamur.Masak hingga kacang lunak.Masukkan udang, rebus hingga berubah warna.Masukkan air asam, cabai hijau, garam dan merica.Didihkan hingga layu. Angkat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar